Dan apa puncak daripada ikhlas itu? Mereka menjawab: Ketika tidak lagi memiliki keinginan pujian dan snajungan orang lain.
Dan Dzunun al Misri berkata: orang akan menjadi ikhlas jika ia memiliki empat perkara:
- - Tidak mau istirahat untuk beramal, tapi selalu memperbanyak karena merasa ibadahnya masih terlalu sedikit dibanding dengan nikmat Allah
- - Mensedekahkan apa yang ia miliki padahal ia sendiri membutuhkannnya
- - Menginginkan kesederhanaan hidup, tidak mengharapkan kedudukan dan kemuliaan
- - Pujian dan celaan baginya sesuatu yang sama, tidak bangga dengan pujian dan tidak hina karena cacian.
al hikmahdua.net
Tidak ada komentar:
Posting Komentar